Mengapa begitu banyak masalah

Mustahil untuk keluar dari masalah

Penindasan yang bertahan

Tak bisa kulawan pelemahan

Merdeka hanya pinjaman

Dijalankan mesin dan algoritma

Kita terkunci oleh pandangan

Lalu mengontrol yang tersisa

Jangan pura-pura

Jangan meyangkalnya

Kau kuat

Punya jiwa

Rasakan sakit

Rasakan cinta

Kau tumbuh, berkembang

Buat dunia seperti yang kau mau

Berontaklah!

Dengarlah guntur di kejauhan

Bumi berdarah dan kelaparan

Kita hidup di hutan beracun

Kebenaran bergumam karna ditekan

Jangan melawannya

Jangan mengacuhkannya

Kau kuat

Punya jiwa

Rasakan sakit

Rasakan cinta

Kau tumbuh, berkembang

Buat dunia seperti yang kau mau

Berontaklah!

Aku bisa rasakan sakitmu

Rasakan kebingunganmu

Terjebak di dalam labirin

Mencoba keluar dari doktrin

Kau kuat

Punya jiwa

Rasakan sakit

Rasakan cinta

Kau tumbuh, berkembang

Buat dunia seperti yang kau mau

Berontaklah!