Saat kita bersama dalam suka ataupun duka
selalu ada canda dalam waktu kita
Kita tau tak ada manusia yang sempurna
saat itulah ada sahabat tuk mengerti kita
kau yang selalu sensitif
kau yang selalu
kau yang selalu pundungan
dan kita sahabat selamanya
kita tak pernah tau arti seorang sahabat
tapi sahabat terbaik selalu ada dan itu kau
karena
kita tak pernah tau arti seorang sahabat
tapi sahabat terbaik selalu ada dan itu kau
Saat kita bersama dalam suka ataupun duka
selalu ada canda dalam waktu kita
kau yang selalu terdiam
kau yang bertangan melambai
kau yang sok sok bijaksana
dan kita sahabat selamanya
kita tak pernah tau arti seorang sahabat
tapi sahabat terbaik selalu ada dan itu kau
karena
kita tak pernah tau arti seorang sahabat
tapi sahabat terbaik selalu ada dan itu kau