[Verse
Tak sedikitpun terbersit,
Semua kan jadi begini,
Hadapi masa yang sulit,
Lepas chaosnya pandemi,
[Verse
Cari uang tak lagi gampang,
Usaha bergelimpangan,
Kerja setali dua uang,
Tak cukup buat sebulan,
[Chorus
Pandemi bukan cerita,
Bukan pula tak sengaja,
Uji banting tiap negara,
Bisnis medis makin kaya,
Tak guna andalkan pejabat,
Tebal amplop jadi penjahat,
[Outro
Keserakahan para bangsat,
[Outro
Orang kecil dipaksa kuat,