Salam Satu Aspal (Acoustic, Live)-文本歌词

Salam Satu Aspal (Acoustic, Live)-文本歌词

Qiansyah
发行日期:

SALAM SATU ASPAL Salam satu aspal kawan Semangat pagi ini Kita pergi cari rezeki Guna untuk menghidupi diri Lantang dering notifikasi Jauh dekat ku hampiri Jejak ku manfaat kan dengan segelas kopi Berbagi dengan rekan seprofesi Jangan pernah menyerah Sekalipun sulit kau rasakan Demi tanggung jawab dirumah Meski tak seberapa hasilnya antang dering notifikasi Jauh dekat ku hampiri Hujan dating hatiku sedih Mau tak mau tetap ku syukuri Jangan pernah menyerah Sekalipun sulit kau rasakan Demi tanggung jawab dirumah Meski tak seberapa hasilnya Jangan pernah menyerah Sekalipun sulit kau rasakan Demi tanggung jawab dirumah Meski tak seberapa hasilnya Meski tak seberapa hasilnya Meski tak seberapa hasilnya