Terenung kisah di ingatanku Membuat hati bertaut rindu Tentang natal di tahun yang lalu Bersama kehadiran ayah Teriring rintik hujan Desember Betapa aku mesti terisak Kar'na natalku di tahun ini Tanpa kehadiran ayah Tergurat abadi rindu ini Di relung hatiku yang pilu Kasih dan do'a tak pernah reda Menghias hening abadimu Ku titip pesan cintaku ini S'lamat natal, Ayah Teriring rintik hujan Desember Betapa aku mesti terisak Kar'na natalku di tahun ini Tanpa kehadiran ayah Tergurat abadi rindu ini Di relung hatiku yang pilu Kasih dan do'a tak pernah reda Menghias hening abadimu Ku titip pesan cintaku ini S'lamat natal, Ayah Ku titip pesan cintaku ini S'lamat natal, Ayah